5 Film Horor Terseram Sepanjang Masa

5 Film Horor Terseram Sepanjang Masa
Berapa banyak dari kalian yang suka menonton film horro, ya mungkin ada banyak dari kalian dan saya pun sangat suka menonton film horror, karena dari itu pada hari ini kita akan membahas 5 film horror terseram sepanjang masa, jadi buat kalian yang suka film horror segera tonton film ini.

Mungkin ada dari kelima film horror ini yang belum kalian tonton, atau mungkin kelima-nya belum kalian tonton sama sekali, karena itu dengan membaca artikel ini kalian jadi tahu 5 film horror terseram sepanjang masa.

5 Film Horor Terseram Sepanjang Masa

1. The Amityville Horror (2005)

Film Horror ini konon merupakan kisah asli yang dinovelkan pada tahun 1977, yakni film tentang sebuah keluarga yang pindah ke rumah yang dahulunya terjadi pembunuhan. Film ini adalah remake dari film berjudul sama di tahun 1979. Lebih jauh lagi, asal mulanya dari novel berjudul = The Amityville Horror : A True Story. Tolong digaris-bawahi bahwa sekarang kita tidak akan membahas novelnya loh ya.

2. Ringu (1998)

Dua remaja, Masami dan Tomoko berbicara tentang sebuah rekaman video yang direkam oleh seseorang di Izu yang diyakini terkena kutukan yang dapat membunuh penontonnya tujuh hari setelah menonton. Tomoko mengungkapkan bahwa seminggu yang lalu dia dan tiga orang temannya menonton sebuah video aneh dan menerima telepon setelah menontonnya. Mirip dengan desas desus rekaman video, Masami menyadari Tomoko terkutuk mati. Setelah terjadi peristiwa ganjil, Tomoko mati mati secara misterius bersama Tomoko yang merinding ketakutan melihatnya.

3. Shutter (2004)

Shutter adalah debut penyutradaraan dari Banjong Pisanthanakun yang kini telah dikenal sebagai salah satu sutradara terbaik Thailand khususnya untuk genre horor. Film ini sendiri sempat di-remake oleh Hollywood pada tahun 2008 dengan hasil akhir yang sudah bisa diduga, yakni pendapatan lumayan namun dicerca habis-habisan oleh para kritikus. Film aslinya sendiri cukup mendapat kesuksesan dengan menjadi film terlaris kelima di Thailand pada 2004 dan berhasil berprestasi di sejumlah festival film internasional termasuk Bangkok International Film Festival.

4. Insidious (2010)

Film dimulai dengan munculnya seorang wanita tua misterius (Philip Friedman), yang kelihatannya seperti hantu berada didekat sebuah jendela belakang rumah, sementara anak laki-laki sedang tidur di kamarnya. Sepasang suami istri, Renai (Rose Byrne) dan Josh Lambert (Patrick Wilson), baru saja pindah ke rumah baru mereka bersama ketiga anak mereka; Dalton (Ty Simpkins), Foster (Andrew Astor), dan si bungsu yang masih balita, Cali. Di pagi hari, Renai mulai melihat-lihat album foto keluarganya bersama Dalton. Si anak bertanya mengapa tidak ada foto masa kecil ayahnya. Renai mengatakan kalau ayahnya tidak pernah menyimpan foto kecilnya (padahal sebenarnya Josh selalu takut kalau di foto).

5. The Exorcism of Emily Rose (2005)

Film ini diangkat dari kisah nyata tentang ritual pengusiran setan yang dilakukan Pendeta Moore atas seorang gadis muda bernama Emily Rose yang berujung pada kematian. Pendeta ini dituntut sudah melakukan tindakan kriminal, atas kelalaian nya, seorang gadis muda meninggal. Erin adalah seorang pengacara pembela yang ditunjuk untuk membebaskan pendeta Moore. Dia mencari tahu lebih banyak tentang kehidupan Emily Rose dan Pendeta Moore untuk bisa membentuk kasusnya.

Jadi itulah 5 film horor terseram sepanjang masa, mungkin sudah ada yang kalian tonton atau ada yang belum kalian tonton atau pun mungkin semuanya belum kalian tonton, jadi tunggu apa lagi coba di tonton salah satu film horor diatas.

This Is The Newest Post

Silahkan berkomentar yang baik dan menarik sesuai dengan isi konten.
Komentar yang tidak diperbolehkan :

1. Berbau penghinaan SARA & PXXN
2. Komentar dengan Link hidup ( akan dianggap spam )
3. Komentar tidak nyambung dengan isi postingan
EmoticonEmoticon